Guide Stranded Deep (bahasa Indonesia) - Mod, Crafting dan lainnya


Kamu bingung bermain game survival yang satu ini? jika ya, kamu datang ke tempat yang tepat karena sekarang IDTechToday akan membuat sebuah guide Stranded Deep beserta modnya loh! Sebelum kamu baca ini pastikan kamu sudah punya game ini terlebih dahulu jika belum kamu bisa membelinya di Steam dan perlu diingat game ini masih ada di tahap Early Access jadi masih sangat banyak bug didalam game ini.

Mod dibawah ini saya ambil dari berbagai sumber di facebook maupun di forum jadi sudah banyak yang mencoba mod ini, so please enjoy ~

1. Mod Crafting Standar
Di mod ini kamu bisa membuat apapun yang kamu memakai sebuah palu (Hammer) dan bahannya pun tidak akan habis alias infinity.

kamu bisa download modnya disini:
CraftingCombinations.json (LINK)
BuildingCombinations.json (LINK)

2. Advance Craft
Mod ini hampir sama dengan yang diatas hanya saja fiturnya lebih banyak dan lebih lengkap.
Kelebihan mod ini yaitu:
- Bahan craft infinity dan tidak akan hilang
- Bahan crafting yang sudah jadi pun masih bisa di craft lagi
- Jika menggunakan hammer bahan akan bisa membuat apapun dan pastinya bahan itu tidak akan habis

Fitur lainnya:
- Kapak/Axe
- Palu/Hammer
- Spear Gun
- Tombak/Crude Spear
- Api Unggun/Campfire
- Lantern
- Bed
- Mesin motor untuk perahu

CraftingCombinations.json (LINK)

3. Realistic Crafting
Pada mod ini kamu bisa membuat apapun yang kamu mau dari kapal pesiar sampai hiu loh! pokoknya sangat banyak tapi hanya saja bahan di mod ini terbatas jadi kamu tidak bisa membuat apapun sesuka hati,

CraftingCombinations.json (LINK)
BuildingCombinations.json (LINK)

Cara pasang mod mod diatas:
- Download mod yang kamu pilih
- Copy mod tersebut ke folder game Stranded Deep. Contohnya (G:\Stranded Deep\Stranded_Deep_x86_Data\Data\Construction Combinations\Crafting atau Building)
- Taruh CraftingCombinations.json di folder crafting dan BuildingCombinations.json di folder building dan jangan sampai salah taruh.

Basic Crafting
Dibagian ini kamu butuh bahan bahan yang bisa didapat dalam pulau atau hasil kombinasi bahan lainnya dan disinilah kesabaranmu dalam mencari bahan di test dan beberapa bahan 'basic' memang ada yang agak susah ditemukan seperti batu sampai saya sendiri sampai bosan mencarinya tapi jangan menyerah ya!


Camp Fire (Api Unggun)
  • Stick(5)
Fire Pit (Api Unggun + Tatakan Batu)
  • Campfire(1) + Rock(6)
Fire Spit (Api Unggun siap pakai untuk memasak)
  • Fire Pit (1) + Stick (3) + Lashing(1)
Raft (Rakit)
  • Stick(8) (Tempatkan dipermukaan air lalu gunakan "Crude Hammer" utk membuatnya)
Boat Motor (Mesin Penggerak) (Susah cari bahannya)
  • Raft(1) + Tank(1) + Carburator(1) + Engine(1) +Propeller(1) + Stick(1) + Duck Tape(1)
Foundation (Fondasi)
  • Stick(8) (Guanakan juga "Crude Hammer"
Support (Kerangka Rumah)
  • Foundation(1) + Stick(1) (Buatlah 4 Tiang Kerangka di tiap sisinya)
Wall (Tembok)
  • Support(1) + Stick(4) + Palm Frond(2) (Buatlah 3 Buah Tembok)
Roof (Atap)
  • Foundation + Wall(3) + Stick(4) + Palm Frond(4)
Step (Tangga)
  • Foundation + Stick(5) + Lashing(6)
Bed
  • Stick(6) + Palm Frond(4) + Lashing(4)

Dan itulah guide dari IDTechToday yang semoga bisa dimanfaatkan oleh kalian yang kesusahan dalam game ini, jika kamu merasa malas untuk mengikuti unsur survival game ini kamu bisa menggunakan trainer game Stranded Deep yang bisa kamu download disini (LINK) khusus 64 bit

Sumber guide (LINK)

10 comments:

  1. Replies
    1. Lg down servernya gan nanti ane cari link baru

      Delete
  2. Gak bisa kebuka gan linknya..

    ReplyDelete
    Replies
    1. Lg down servernya gan nanti ane cari link baru

      Delete
  3. Ga bisa nyalain camp fire kalo pake mod itu.

    ReplyDelete
  4. kok gw kagak bisa masuk sih ke stranded deep nya, kan udh gw pasang, trus masuk, gk ada tu;lisan dstranded deep, new game contunie DLL, plzz help, atau backupan nya :!!!!!!!!!!!@!!1!1!

    ReplyDelete
  5. gimana cara make mod nya? mohon instruksinya

    ReplyDelete
  6. gimana cara make mod nya? mohon instruksinya

    ReplyDelete